Update Samsung Galaxy Spica. Merupakan Update terbaru dari Cyanogen Mod untuk Samsung Galaxy Spica GT-i5700 yang dirillis oleh Samdroid Team sudah bisa digunakan untuk penggemar Samsung Galaxy spica GT-i5700, Firmware CM-6.1.1 Spica a8.4 NextGen VER.2.2. Dari hasil tes yang saya coba, semuanya berjalan stabil. Silahkan download Firmware-nya Firmware CM-6.1.1 Spica a8.4 NextGen VER.2.2 disini http://goo.gl/xVSnR
Yang Baru dari CM-6.1.1 Spica alpha 8.4:
- YONIP Final-3D Rev.02 VB#48.
- Intercept 3D.
- HD YouTube.
- MIUI Boot Animation.
- Modded framework and icons with: MIUI, Minimal_Green theme & IOS icons.
- LauncherPro 0.8.6 Mod.
- Ported MIUI Music.
- Ditambahkan juga beberapa App: AdFree (Block ads), Youlu Address Book, DSP Manager, QuickPic (very fast picture viewer), Voice Recorder (Clear Voice recorder), RealCalc, Titanium Backup.
- Option with apps uninstall.
- Updated Google apps.
- Silky Smooth
Cara Installasi:
- Masuk ke mode Recovery (dengan cara: tekan tombol bawah volume, tombol dial, tombol power bersamaan).
- Pilih Wipe data & cache!
- Apply my Mod: CM-6.1.1-Spica a8.4_NextGen_VER.2.2.zip.
- Jika belum mempunyai ext2 filesystems silahkan pergi ke: Advanced/Filesystem conversion/ and convert CACHE, DATA & SYSTEM to ext2.
- Reboot, Reboot lagi (to set apps settings), Reboot lagi (untuk mengoreksi settings filesystem
- Tetapi jika di sdcard sudah dipartisi dengan ext2 tidak perlu melakukan langkah no.4, cukup melakukan reboot pertama setelah update Firmware, dan Reboot lagi untuk memaksimalkan kerja system.
Catatan:
Semua langkah update Firmware diatas adalah cara yang telah saya coba di ponsel Galaxy Spica saya, tidak ada masalah, tapi sekali lagi untuk resiko kerusakan ponsel yang mungkin saja bisa terjadi itu menjadi tanggung jawab sendiri. Selamat mencoba.
from (caramudah-root-android.blogspot.com)
0 komentar:
Posting Komentar